Thursday, June 26, 2014

Pertemuan 9 SQL bagian 1



Kependekan dari Structured Query Language
Dalam English biasa dibaca SEQUEL, bukan ES-KYU-EL
Mula-mula didefiniskan oleh ISO (International Standards Organization) dan ANSI (the American National Standards Institute), dikenal dengan sebutan SQL86
Merupakan bahasa standar yang digunakan untuk mengakses basis data relational




SQL sebagai bahasa query kurang tepat
SQL tidak sekedar melakukan query (memperoleh data), tapi juga memanipulasi data
SQL tidak dapat dikatakan sebagai bahasa



Download Pertemuan 9


No comments:

Post a Comment

Related Posts with Thumbnails

Put Your Ads Here!